Cara Membuat Video Menjadi Wallpaper

Siapa sih yang gak mau tahu cara membuat video menjadi wallpaper ?. Nah mambuat video menjadi wallpaper tanpa harus menambah aplikasi. Tentunya ada beberapa metode yang bisa kalian lakukan untuk tahu cara membuat video menjadi wallpaper khususnya tanpa aplikasi.

Agar tidak bosan dengan tampilan layar dari smartphone setiap harinya para pengembang pun menghadirkan sistem wallpaper pada ponsel . Wallpaper itu sendri merupakan sebuah gambar latar yang muncul di halaman homescreen sehingga kalian dapat menampilkan foto atau pun gambaran kesukaan kalian di smartphone.

Biasanya kamu dapat menggunakan wallpaper statis dan bergerak yang sudah tersedia langsung di ponsel , akan tetapi masih tidak bisa secara langsung menjadikan video sebagai wallpaper sehingga kamu membutuhkan aplikasi atau software khususnya untuk bisa membuatnya terjadi.

Namun kalian bisa membuat video wallpaper tersebut tanpa harus menggunakan aplikasi di smartphone android maupun Iphone.

Cara Membuat Video Menjadi Wallpaper

Cara membuat video wallpaper Iphone

Berikut ini adalah cara menggunakan wallpaper video di Iphone . Kalian cukup pilih klip video yang akan kalian ambil menggunakan fitur live photo di aplikasi kamera Iphone . Berikut cara membuat video menjadi wallpaper di iphone.

  1. Masuk ke Setting , pilih Wallpaper.
  2. Langkah selanjutnya pilih Select Choose a New Wallpaper.
  3. Kemudian pilih Live untuk menggunakan salah satu preloaded animasi wallpaper.
  4. Scroll ke bawah dan Select Folder Live Photo untuk di gunakan.
  5. Pilih Live Wallpaper yang kalian ingin gunakan.
  6. Kemudian klik Screen untuk preview efek animasi.
  7. Pilih set.
  8. Select Set Lock Screen atau Set Both.

Cara membuat video wallpaper Android

Berikutnya adalah cara membuat video wallpaper dengan menggunakan smartphone android. Ada beberapa aplikasi android di paly store yang bisa kalian dapat untuk membuat video wallpaper video. Berikut adalah langkah langkah yang bisa kalian lakukan untuk membuat video wallpaper.

  1. Unduh dan install aplikasi Video Wallpaperdari Google Play Store
  2. Jalankan aplikasi Video Wallpaper yang muncul di homescreen
  3. Pada halaman utama, kamu akan dihadapkan langsung pada pilihan video yang ada di Galleryhandphone
  4. Pilih video yang akan dijadikan wallpaper sesuka hati kamu
  5. Masuk ke menu pengaturan Wallpaper mulai dari Turn on AudioScale to fitDouble tap to start/pause, dan tombol Set as launcher wallpaper
  6. Pilih pengaturan sesuai selera
  7. Saya sendiri menonaktifkan Turn on Audiodan memilih Scale to fit
  8. Tenekan tombol Set As launcher Wallpaper
  9. Kamu akan dihadapkan pada tombol Home Screenapabila hanya akan menerapkan di halaman home screen atau Home Screen & Lock Screen apabila ingin menerapkannya sekaligus di halaman lock screen
  10. Apabila kamu sudah memilih salah satu tombol tersebut, maka secara otomatis video akan menjadi wallpaper di handphone

Bisa dibilang proses membuat video menjadi wallpaper dengan menggunakan aplikasi ini sangatlah mudah dan dapat di lakukan oleh pengguna awam sekalipun. Sebagai catatan fitur Turn On Audio pada aplikasi tersebut memungkinkan kalian dapat menghadirkan wallpaper bergerak dengan suara.

Sementara Scale to Fit akan membuat proporsi wallpaper pas dengan layar smartphone kalian. Namun sebaliknya mengambil video dengan format Portrait agar benar benar langsung pas pada layar karena apabila menggunakan format Landscape hasilnya terkadang menjadi gepeng atau terpotong.

Sedangkan Double Tap to Start atau Pause hanya dapat di nikmati apabia kalian menggunakan aplikasi video wallpaper versi Premium. Akan tetapi apabila hanya untuk sebatas membuat video menjadi wallpaper di smartphone maka versi gratis tentunya sudah sangat membantu.

Kelebihan dan Kekurangan menggunakan wallpaper video

Kelebihan dalam memerapkan video sebagai wallpaper ini tentu akan membuat tampilan smartphone kalian lebih menarik. Dan tidak hanya itu tampilan ponsel mu pun juga akan terlihat kece dengan adanya aplikasi untuk membuat video menjadi wallpaper ini akan mudah untuk bereksplorasi pada tampilan hp kalian.

Kekurangan ketika kita meenggunakan video sebagai wallpaper ini akan membuat daya baterai akan lebih banyak terkuras dan tak hanya itu hal ini juga akan meningkatkan penggunaan CPU dan RAM.

baca juga : Vivo Y55s Spesifikasi . Baca sebelum membeli

Akhir Kata

Selesai sudah pembahasan mengenai cara membuat video wallpaper semoga bisa membantu kalian dan tentunya bermanfaat. Terima kasih.

Tinggalkan komentar