Cara Mengaktifkan Suara Keyboard Vivo

Taukah kalian cara mengaktifkan suara keyboard vivo ?. Dalam sebuah pengaturan keyboard pada smartphone biasanya pertama kali di nyalakan papa ketik terdapat getaran atau suara pada saat kita menyentuh atau mengetik.

Namun hal ini terkadang membuat beberapa pengguna malah tidak nyaman. Karena semua orang punya seleranya masing masing terkadang juga ada pengguna yang sengaja setting keyboard smartphone mereka agar tetap ada suara ketukan .

Akan tetepi hal ini bukanlah hal yang paten bisa di sebut ini merupakan flexible. Artinya kalian dapat saja mengatur mengaktifkan bahkan menonaktifkan getaran dan suara pada keyboard dengan mudah tanpa harus ribet.

Nah dengan kalian mematikan getar atau suara pada keyboard. Ini juga di nilai sebagai salah satu upaya untuk memungkinkan menjadikan daya baterai smartphone kalian lebih awet. Dan dapat bertahan lama daya penggunaan baterai nya.

Dan pembahasan kali ini ada beberapa cara mengaktifkan dan menonaktifkan suara pada keyboard smartphone android  yang kalian miliki. simak baik-baik ya teman-teman semoga dapat membantu dan bermanfaat.

Cara Mengaktifkan Suara Keyboard Vivo

Secara umum mengatur keyboard pada smartphone nyaris serupa antar merk loh. Yakin dengan mengakses pengaturan yang ada dalam perangkat smartphone android kalian. Baik itu Vivo Oppo Lenovo Asus Samsung Realme dan merk ponsel cerdas lainnya.

Pada prinsipnya untuk mengaktifkan suara dan getar pada keyboard ponsel kalian dapat mengakses ke pengaturan. Melalui menu > penagturan > language & input > lalu temukan aktifkan suara atau matikan.

Agar pembahasan ini lebih jelas akan aku kasih melalui beberapa langkah langkah di bawah ini sesuai dengan merk smartphone android yang kalian miliki.

Mengaktifkan atau menonaktifkan getar dan suara keyboard ponsel Vivo

Vivo adalah salah satu merk ponsel android yang terbilang banyak di minati oleh para pengguna ponsel cerdas . harga pun juga terbilang murah dan mempunyai banyak fitur menarik di dalamnya.

Masih banyak pengguna vivo bingung cara mengatur getaran dalam melalukan penulisan pesan. berikut langkah langkahnya .

  • Langkah pertama . masuk menu setelah itu pilih aplikasi pesan yang membutuhkan adanya papa ketik seperti WhatsApp.
  • Langkah ke dua klik keyboard lalu pilih ikon pengaturan yang terdapat di papan ketik.
  • Selanjutnya aka nada beberapa opsi . pilih
  • Langkah ke empat . nonaktifkan bagian “Berbunyi jika tombol di tekan” dan “Bergetar saat tombol di tekan” jika kalian ingin menonaktifkan maka klik dan berubah warna menjadi abu abu namun jika sebaliknya ingin mengaktifkan maka klik dan berubah warna menjadi biru.
  • Selesai dan silakan gunakan untuk mengetik apakah sudah berhasil atau belum.

Cara mematikan atau mengaktifkan getar suara pada keyboard Xiaomi

Xiaomi ini merupakan brand ponsel asal tirai bambu Tiongkok yang sudah sangat terkenal . mempunyai spesifikasi yang sangat menarik dengan harga jual yang terjangkau. Nah maka langsung saja simak bagaimana cara mematikan dan mengaktifkan getar keyboard pada xiaomi.

Berikut cara mematikan dan memaktifkan getar pada keyboard.

  • Pengaturan kemudian pilih “ Language & Bahasa dan Masukan “ dan pilih google keyboard atau aplikasi keyboard smartphone yang kalian gunakan.
  • Setelah itu klik “ Preferences atau Preferensi
  • Langkah selanjutnya silakan pilih “ Vibrate on keypress / Getar jika tombol di tekan
  • Pengaktifan getar pada keyboard sudah selesai.
  • Masuk menu “ Settings atau Setelan
  • Kemudian “ Suara & Getar
  • Selanjutnya gulir kebawah dan pilih “ Bergetar Saat di Tap
  • Kemudain ubah menjadi mati . maka setiap ketikan pesan tidak akan ber getar lagi.
  • tetapi kita cek dulu kembali pada keyboard jika sudah tidak ada getaran saat mengetik berarti sudah berhasil.

Mematikan dan mengaktifkan suara pada smartphone xiaomi.

  • Masuk menu settings xiaomi lalu > suara & getaran > selanjutnya pilih setelan tambahan.
  • angkah selanjutnya > matikan opsi aktifkan toggle pada opsi “ suara ketukan
  • terakhir adalah cek pada keyboard jika sudah tidak ada suara ketukan maka sudah selesai .

Baca Juga: Cara Memperbaiki Keyboard Hp Vivo Y91

Akhir kata

Selesai sudah pembahasan kali ini mulai dari mematikan getar dan suara hingga cara mengaktifkan suara keyboard vivo. Mungkin jika ada salah kata mohon maaf ya teman teman . semoga ini bisa membantu kalian . see you luv

Tinggalkan komentar