Kenapa Airpods Tidak Mau Connect Ke Iphone

Kenapa airpods tidak mau connect ke Iphone. ? Airpods atau Airpods Pro merupakan earbuds terbaik yang di milki oleh Apple saat ini. Namun dengan begitu tentu saja Airpods tidak lepas dari namanya masalah dan masalah. Yang biasanya sering di keluhkan oleh pengguna Airpods adalah tidak bisanya Airpods terhubung atau connect ke Iphone.

Namun jangan khawatir disini kalian akan mendapatkan solusi untuk mengatasi masalah kenapa airpods tidak dapat terdeteksi. Maka simaklah penjelasan selengkapnya di bawah ini.

Kenapa Airpods Tidak Mau Connect Ke Iphone

Nah karena ada beberapa kendala airpods tidak connect pada iphone. Biasanya hal ini terjadi karena masalah error pada airpods yang mengakibatkan Bluetooth airpods tidak dapat terhubung. Penyebab berikutnya bisa jadi terjadi kerusakan mesin airpods.

Kerusakan ini biasanya di akibatkan oleh beberapa factor. Yakni karena terjatuh terbentus dengan sangat keras atau bisa saja tidak sengaja terendam air.

Kemudian karena sudah terlalu lama tidak di gunakan dan tidak diisi daya sehingga mengakibatkan airpods tidak dapat terhubung atau tidak mau connect. Dan karena tida di pakai sampai bertahun tahun tentu saja membuat mesin menjadi korosi dan rusak.

Kerusakan pada baterai airpods juga sering menjadi akar masalah kenapa airpods tidak mau connect atau tidak terdeteksi di iphone. Mengapa begitu ? karena baterai merupakan komponen yang sangat penting pada airpods. Karena baterai yang bermasalah bisa membuat penyimpanan daya menjadi terganggu.

Cara Mengatasi Airpods Tidak Mau Connect

Nah , beberapa factor penyebab Kenapa airpods tidak mau connect ke Iphone yang sudah tertera di atas tentunya ada solusi untuk mengatasinya. Langsung saja berikut ini adalah cara mengatasi airpods yang tidak terdeteksi

  1. Reset Airpods

Salah satu usaha unuk memperbaiki airpods yang tidak dapat terdeteksi di iphone atau pun di laptop. Yang harus kalian lakukan adalah melakukan mereset airpods . Cara ini sangat mudah untuk di lakukan.

Di sini kalian hanya perlu memasukan airpods kedalam case atau tempat airpods dan biarkan penutupnya terbuka. Lalu tekan tombol yang terletak di belakang case airpods selama kurang lebih 15 detik saja.

Apabila lampu sudah berkedip warna putih itu menandakan reset airpods sudah berhasil . langkah selanjutnya coba sambungkan kembali airpods ke iphone atau macbook kalian.

  1. Update iOs Iphone

Dapat di ketahui bahwa airpods generasi pertama hanya bisa terhubung dengan iphone yang memiliki versi Ios 10 ke atas. Maka dari itu pastikan ios kalian sudah terupdate iOs ke versi terbaru agar terhindar dari masalah airpods tidak connect.

  1. Matikan Mode Hemat Baterai

Cara ini juga menjadi salah satu solusi menyambungkan airpods ke iphone. Pada beberapa perangkat seperti Iphone 8 ke bawah memang perlu mematikan mode daya rendah supaya airpods bisa terhubung dengan lancar.

  1. Pilih Menu Airpods Pada Pilihan Audio

Cara selanjutnya adalah membuka widget pada layar kemudian klik logo sinyal audio. Maka secara otomatis akan muncul pilihan audio yang terhubung pada perangkat iphone. Kemudian kalian tinggal klik airpods sebagai audio output iphone kalian.

  1. Hapus Aipods dari Daftar Bluetotth Iphone

Karena error pada Bluetooth ini jga dapat membuat airpods tidak dapat terhubung dalam hal ini hal yang perlu kalian lakukan. Yakni menghapus pemaasangan perangkat airpods pada bluetotth. Cara ini di lakukakn guna mereset kembali Bluetooth yang error dan menghapus chace pada iphone.

  1. Reset Bluetotth Iphone

Cara ini kadang kala di sepelekan oleh beberapa pengguna iphone. Karena dengan mematikan maka akan menyegarkan kembali Bluetooth dan menghindari kemungkinan error pada software. Caranya Cuma matikan Bluetooth dan kemudian nyalakan kembali dan sambungkan pada airpods .

  1. Cek Kondisi Baterai

Sebelum kalian menggunakan airpods untuk mendengarkan music di iphone kalian. Pastikan kalian selalu cek kondisi baterai airpods karena masalah kenapa airpods tidak dapat tersambung biasanya bateraai sudah habis. Maka dari iti jangan lupa selalu mengisi daya airpods apabila selesau di gunakan dalam waktu yang cukup lama.

Baca Juga: Hp Termahal Di Dunia Selain IPhone

Akhir Kata

Nah, apabila solusi di atas juga tidak bisa menjawab tentang pertanyaan kenapa airpods tidak mau connect ke Iphone. Atau membuat airpods kalian terhubung ke iphone secara terus menerus. Salah satu jalan adalah service center.

Karena maslah airpods tidak bisa connect ke iphone ini memang beragam penyebabnya. Jika merasa tidak mengerti cara memperbaikinya adalah langsung membawa ke service center terdekat. Selesai sudah pembahasan mengenai cara kenapa airpods tidak mau connect ke iphone ,Terimakasih .

Tinggalkan komentar